Komunikasi Organisasi
Komunikasi Organisasi MPI 2016
|
||
1.
|
Bagaimana anda memahami aksioma
komunikasi yang berbunyi “seseorang tidak mungkin tidak berkomunikasi (A Person cannot not communicate). (Smith
& Williamson). Jelaskan dan berikan contoh
|
20
|
2.
|
Kondisi-kondisi seperti apa
yang mendukung hubungan interpersonal yang efektif, dalam konteks kekinian dimana teknologi informasi sudah sangat canggih?
|
25
|
3.
|
Bagaimana konsep Islam tentang
pentingnya komunikasi yang efektif? Dalilnya? berikan contoh!
|
30
|
4.
|
Dalam Hubungan kekuasaan dengan
komunikasi interpersonal dikenal 5 tipe kekuasaan; 1. Reward power, 2. Legitimate
power, 3. Referent power, 4. Skill power, 5. Coersive power. Jelaskan masing2nya,
dan termasuk tipe kekuasaan yang manakah bentuk Komunikasi yang terjalin antara dosen dengan
mahasiswa ?
|
25
|
|
|
100
|
Komentar